Berharap Musim Giling Berakhir Semanis Sasaran Gula

Seluruh pabrik gula di lingkungan holding BUMN perkebunan PTP Nusantara sudah memasuki musim giling sejak pertengahan Mei hingga Agustus 2022 dengan sasaran produksi gula sedikitnya 1,1 juta ton

Rustam Agus

12 Jul 2022 - 12.12
A-
A+
Berharap Musim Giling Berakhir Semanis Sasaran Gula

Ilustrasi gula konsumsi / Bisnis

Bisnis, JAKARTA – Sebagian pabrik gula di lingkungan Grup PTP Nusantara sudah menyelesaikan musim giling tebu yang secara keseluruhan dilaksanakan selama 97 hari mulai pertengahan Mei hingga pertengahan Agustus 2022.

Pada musim giling tahun 2022 ini Grup PTPN menargetkan 1,1 juta ton produksi gula konsumsi hasil panen dari sedikitnya 50 ribu hektare kebun tebu di beberapa anak perusahaan.

Hingga 4 tahun ke depan, holding BUMN pekebunan itu juga sudah memulai perluasan perkebunan tebu mencapai hingga 100.000 ha yang dibangun di berbagai daerah sentra penghasil tebu.

Tujuannya meningkatkan kemampuan pasok gula konsumsi yang saat baru tercatat 34 persen dari kebutuhan nasional atau rata-rata baru sekitar 800.000 ton per tahun. Pada 2025 Grup PTP Nusantara menargetkan produksi gula sedikitnya 1,8 juta ton atau berkontribusi lebih dari separuh produksi nasional.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rustam Agus
company-logo

Lanjutkan Membaca

Berharap Musim Giling Berakhir Semanis Sasaran Gula

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.