Butuh Solusi, Mutu Internet RI (Masih) di Bawah Ekspektasi

Meski telah mengalami perbaikan, performa unggah dan unduh internet 4G di Indonesia masih jauh dari ekpektasi. Ada sejumlah penyebab mutu internet masih jauh dari maksimal.

Leo Dwi Jatmiko

11 Des 2021 - 07.15
A-
A+
Butuh Solusi, Mutu Internet RI (Masih) di Bawah Ekspektasi

Petugas teknisi XL memeriksa perangkat jaringan BTS 4G di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat, Rabu (14/6). - Foto Antara

Bisnis, JAKARTA — Meski telah mengalami perbaikan, performa unggah dan unduh internet 4G di Indonesia masih jauh dari ekpektasi. Ada sejumlah penyebab mutu internet masih jauh dari maksimal.

Rerata kecepatan unggah dan unduh internet 4G operator telekomunikasi di Indonesia dinilai masih jauh dari harapan, kendati sudah mulai terdapat peningkatan kualitas jaringan pada 2021 dibandingkan dengan tahun sebelumnya. 

Direktur Eksekutif ICT Institute Heru Sutadi mengatakan kualitas jaringan 4G Indonesia masih belum maksimal dan merata. Di beberapa daerah, operator hanya menyiapkan jaringan 3G, bahkan 2G. 

“Kualitas jaringan 4G yang ada saat ini pun belum mencapai batas idealnya. Idealnya 4G bisa 140 Mbps, tetapi kan harus full bandwidth frekuensi 20 MHz. Dikarenakan banyak [layanan operator] yang belum full dan dibagi-bagi, jadinya [kecepatan internetnya] tidak maksimal,” kata Heru, Jumat (10/12/2021).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Fatkhul Maskur
Anda belum memiliki akses untuk melihat konten

Untuk melanjutkannya, silahkan login terlebih dahulu

BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.