Ekonomi Digital Tunggu UU Perlindungan Data Pribadi

Pengesahan Rancangan Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi dinilai sangat mendesak guna menopang literasi digital kepada kalangan pelaku bisnis guna menangkap potensi ekonomi digital Indonesia yang diprediksi mencapai 146 miliar dolar AS pada tahun 2025.

Rustam Agus

12 Jul 2022 - 12.12
A-
A+
Ekonomi Digital Tunggu UU Perlindungan Data Pribadi

Perlindungan data pribadi mendesak dituntaskan / Isimewa

Bisnis, JAKARTA – Seiring kian meluasnya penerapan digitalisasi dalam geliat ekonomi dan perdagangan, pengesahan Rancangan Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi (RUU PDP) dinilai sudah sangat mendesak.

Apalagi peluang serta potensi ekonomi digital Indonesia diprediksi mencapai 146 miliar dolar AS pada tahun 2025 dan bakal meningkat hingga 330 miliar dolar AS pada 2030.

Sementara sejak setahun terakhir kalangan pelaku bisnis termasuk usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) terus didorong untuk menerapkan pemasaran digital sehingga mampu lebih banyak yang on boarding di marketplace dan bersaing dengan produk impor.

Sebaliknya kalangan konsumen hingga belanja pemerintah diarahkan memanfaatkan platform digital guna menyerap lebih banyak produk buatan dalam negeri  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rustam Agus
company-logo

Lanjutkan Membaca

Ekonomi Digital Tunggu UU Perlindungan Data Pribadi

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.