Energi Baru dan Terbarukan: Harga FAME Biodiesel Terlalu Tinggi

Persoalannya harga FAME masih terbilang tinggi, sehingga pengembangan dapat menghambat pengembangan biodiesel. Apalagi biodiesel menjadi salah satu bahan bakar dalam kelompok energi baru dan terbarukan (EBT).

Muhammad Ridwan & Rayful Mudassir

18 Nov 2021 - 13.52
A-
A+
Energi Baru dan Terbarukan: Harga FAME Biodiesel Terlalu Tinggi

Bisnis, JAKARTA — Pemanfaatan biodiesel pada tahun ini diproyeksikan melampaui target yang ditetapkan tahun ini, sejalan dengan meningkatkanya konsumsi masyarakat setelah mulai pulihnya aktivitas ekonomi.

Dengan demikian, pemerintah perlu menyelesaikan kendala harga bahan bakar solar campuran fatty acid methyl ether (FAME) biodiesel untuk mengembangkan bahan bakar nabati tersebut hingga B100.

Di sisi lain, penyerapan bahan bakar nabati atau biofuel hingga akhir tahun ini tampaknya menunjukkan perkembangan yang menggembirakan, karena diperkirakan melebihi target 9,2 juta kiloliter.

Selain itu, pemerintah tengah menyiapkan rencana pengembangan pemanfaatan B40 dan B50 yang telah melalui tahapan kajian laboratorium. Kementerian ESDM bersama dengan pemangku kepentingan terkait akan segera melakukan uji jalan B40.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Ibeth Nurbaiti*
Anda belum memiliki akses untuk melihat konten

Untuk melanjutkannya, silahkan Login Di Sini

Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.