Gejolak Minyak Dunia Hadapi Ekonomi AS-China yang Kontradiktif

Investor memulai pertaruhan besar menghadapi situasi berkebalikan antara pelemahan ekonomi Amerika Serikat dan potensi pemulihan di China. Kekhawatiran meningkat jelang publikasi hasil risalah Federal Reserve pada Rabu (22/2/2023).

Nindya Aldila

22 Feb 2023 - 17.31
A-
A+
Gejolak Minyak Dunia Hadapi Ekonomi AS-China yang Kontradiktif

Ilustrasi penyimpanan minyak di China

Bisnis, JAKARTA - Investor memulai pertaruhan besar menghadapi situasi berkebalikan antara pelemahan ekonomi Amerika Serikat dan potensi pemulihan di China. Kekhawatiran meningkat jelang publikasi hasil risalah Federal Reserve pada Rabu (22/2/2023). 

Risalah The Fed akan memberikan gambaran  bagi investor akan pandangan terkait suku bunga acuan setelah data yang menjadi acuan seperti bursa tenaga kerja dan harga konsumen yang lebih tinggi. Selain itu, penjualan rumah juga jatuh ke level terendah pada Januari sejak Oktober 2010.

Indeks harga produsen AS Januari yang dirilis pada Kamis lalu menunjukkan harga grosir naik ke level tertinggi dalam 7 bulan terakhir. Jika The Fed kembali ke jalur hawkish, maka greenback yang lebih kuat membuat minyak berdenominasi dolar AS lebih mahal bagi pemegang mata uang lainnya.

Seperti diketahui, The Fed telah mengerek suku bunga acuan sebesar 25 basis poin dalam pertemuan Januari, laju terendah sejak Mei 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Nindya Aldila
company-logo

Lanjutkan Membaca

Gejolak Minyak Dunia Hadapi Ekonomi AS-China yang Kontradiktif

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.