Harap Cemas El Nino Kuras Produksi Pangan Dalam Negeri

El Nino yang mulai dilanda sejumlah daerah di Indonesia diperkirakan berimbas pada terkurasnya produktivitas pangan. Kondisi ini dikhawatirkan berdampak pada lonjakan harga komoditas. Pemerintah menyiapkan antisipasi demi menjegal situasi tersebut

Rayful Mudassir

19 Mei 2023 - 16.09
A-
A+
Harap Cemas El Nino Kuras Produksi Pangan Dalam Negeri

Petani melintasi sawah yang kering akibat musim kemarau di desa Tanjung Pasir, Kampung Suka Mulya, Kabupaten Tangerang, Banten pada 7 Maret 2017./Bisnis

Bisnis, JAKARTA - Musim kemarau atau El Nino di Tanah Air diproyeksi berdampak pada produksi pangan akibat kekurangan air hingga berimbas pada lonjakan harga komoditas dalam negeri.

Terjadinya musim kering berpotensi mengganggu produktivitas pangan. Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan memandang situasi ini dikhawatirkan berpengaruh pada lonjakan harga kebutuhan pokok.

Selain Indonesia, sejumlah negara sedang menghadapi kondisi serupa. Beberapa di antaranya seperti China, Malaysia, India dan sejumlah negara Asean. 

“Panasnya tidak seperti biasa. Tentu ini akan pengaruhi produksi pangan. Jadi kita mesti siap-siap. Ada beberapa harga komoditi yang sudah mulai naik,” kata Zulhas di Tangerang Selatan, Jumat (19/5/2023). 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rayful Mudassir
company-logo

Lanjutkan Membaca

Harap Cemas El Nino Kuras Produksi Pangan Dalam Negeri

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.