Industri Farmasi Berkualitas

Sasaran kebijakan utama membina industri farmasi Indonesia untuk mencapai pasokan obat-obatan yang lebih murah, lebih aman, dan mendorong pertumbuhan ekonomi lebih berkualitas.

Muhamad Ikhsan & Philip Stevens

21 Sep 2022 - 10.00
A-
A+
Industri Farmasi Berkualitas

Potensi pasar fitofarmaka sejatinya juga terbuka luas di pasar dunia. -Foto Formularium Fitofarmaka

Indonesia baru-baru ini mengambil reformasi perundangan dan relaksasi aturan untuk mendorong pertumbuhan melalui UU Cipta Kerja yang kontroversial. Pada intinya menghapus beberapa pembatasan yang menahan investasi asing. 

Pada saat yang bersamaan, Indonesia sedang mengejar agenda manufaktur lokal, dengan ambisi untuk mempercepat pertumbuhan dan investasi dengan mewajibkan perusahaan untuk memproduksi secara lokal dengan imbalan akses pasar atau kontrak pengadaan pemerintah.

Baca juga: Mengurangi Bengkak Defisit Industri Farmasi dengan Fitofarmaka

Sektor farmasi yang menjadi fokus pembahasan khusus tulisan ini. Sasaran kebijakan utama membina industri farmasi Indonesia untuk mencapai pasokan obat-obatan yang lebih murah, lebih aman, dan mendorong pertumbuhan ekonomi lebih berkualitas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Ibeth Nurbaiti
Anda belum memiliki akses untuk melihat konten

Untuk melanjutkannya, silahkan Login Di Sini

Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.