KTT COP 2022 Menggantung, Dana Loss and Damage Belum Bisa Cair

Pada Minggu (20/11/2022) pagi, para menteri delegasi mengadopsi kesepakatan akhir COP27. Namun, hal-hal detail tentang dana loss and damage masih harus dirumuskan tahun depan.

Saeno

21 Nov 2022 - 22.51
A-
A+
KTT COP 2022 Menggantung, Dana Loss and Damage Belum Bisa Cair

Bisnis, JAKARTA - Hampir 200 negara membahas masa depan aksi global terhadap perubahan iklim. Selama dua pekan mereka berkumpul di resor Sharm el-Sheikh,  Mesir. Hasilnya, pada Minggu (20/11/2022) pagi, para menteri delegasi mengadopsi kesepakatan akhir COP27. Namun, hal-hal detail tentang dana  loss and damage masih harus dirumuskan tahun depan.

Di satu sisi, KTT Iklim PBB COP27 berhasil mencapai kesepakatan soal dana loss and damage yang menjadi isu antara negara kaya dan miskin.  Namun, KTT COP 27 juga mengulur waktu soal pemenuhan kewajiban pembayaan dana kompensasi atas dampak kerusakan lingkungan.

Meski begitu,  bagi Molwyn Joseph, menteri dari Antigua dan Barbuda sekaligus ketua kelompok negara pulau kecil AOSIS misi yang disusun selama 30 tahun telah tercapai.

Dana Loss and Damage 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Saeno
company-logo

Lanjutkan Membaca

KTT COP 2022 Menggantung, Dana Loss and Damage Belum Bisa Cair

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.