Manuver Medco Energi (MEDC) Lepas Ophir Vietnam kepada Bitexco

Tak hanya di dalam negeri, Medco juga bermanuver di beberapa negara seperti Malaysia, Thailand, Oman, Yaman, Meksiko, Libya, dan Tanzania, dengan aktif menanamkan investasinya di sejumlah proyek migas.

Tim Redaksi

21 Apr 2024 - 19.47
A-
A+
Manuver Medco Energi (MEDC) Lepas Ophir Vietnam kepada Bitexco

Fasilitas produksi dan penyimpanan terapung (Floating Production Storage and Offloading/FPSO) Belanak di South Natuna Sea Block B yang dikelola Medco E&P Natuna (MEPN). Istimewa/SKK Migas.

Bisnis, JAKARTA — Emiten keluarga Panigoro, PT Medco Energi Internasional Tbk. bisa dibilang menjadi salah satu perusahaan yang agresif dalam berbisnis hulu minyak dan gas bumi, baik di dalam maupun luar negeri.

Di tengah makin kuatnya dorongan kepada industri hulu migas agar ikut berkontribusi dalam upaya pencapaian target nol emisi karbon (net zero emission/NZE), emiten berkode saham MEDC bahkan terus membangun bisnis migasnya secara berkelanjutan.

Di Indonesia, sejauh ini Medco telah beroperasi di 12 blok produksi, satu blok pengembangan, dan tiga blok eksplorasi yang tersebar di Sumatra, Natuna, Jawa, Kalimantan, dan Sulawesi.

Tak hanya di dalam negeri, Medco juga bermanuver di beberapa negara seperti Malaysia, Thailand, Oman, Yaman, Meksiko, Libya, dan Tanzania, dengan aktif menanamkan investasinya di sejumlah proyek migas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Ibeth Nurbaiti
Anda belum memiliki akses untuk melihat konten

Untuk melanjutkannya, silahkan Login Di Sini

Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.