Melawan Perlambatan Pasar City Car

Di tengah kabar rencana peluncuran S-Presso yang makin kencang, Suzuki menyebutkan city car di Indonesia masih potensial. Padahal, sejak 10 tahun terakhir ceruk pasar mobil perkotaan semakin tergerus preferensi dan pergeseran tren.

Fatkhul Maskur

20 Jul 2022 - 20.00
A-
A+
Melawan Perlambatan Pasar City Car

Suzuki S-Presso. - Suzuki

Bisnis, JAKARTA - Di tengah kabar rencana peluncuran S-Presso yang makin kencang, Suzuki menyebutkan city car di Indonesia masih potensial. Padahal, sejak 10 tahun terakhir ceruk pasar mobil perkotaan semakin tergerus preferensi dan pergeseran tren.

City car adalah jenis mobil kompak yang dirancang dengan desain kompak dan praktis sehingga mampu mendukung mobilitas sehari-hari, terutama di perkotaan.

Donny Saputra, 4W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales (SIS), mengatakan bahwa sebagai salah satu produsen mobil, baik jenis komersial maupun penumpang, pihaknya melihat city car sebagai salah satu segmen pasar yang masih bisa dikembangkan. 

Penilaian tersebut didasarkan pada data Gaikindo mengenai retail sales kategori mobil 2 baris kursi pada 2018–2021 yang menunjukkan kondisi pasar segmen ini cukup stabil, salah satunya adalah city car.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Fatkhul Maskur
company-logo

Lanjutkan Membaca

Melawan Perlambatan Pasar City Car

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.