Musim Paceklik Penerimaan Negara

Masing-masing pos penerimaan negara kompak mengalami koreksi sepanjang tahun berjalan 2024 yang ber­akhir 15 Maret. Mulai dari pajak, kepabeanan dan cukai, bahkan penerimaan negara bukan pajak (PNBP).

Redaksi

25 Mar 2024 - 14.04
A-
A+
Musim Paceklik Penerimaan Negara

Iliustrasi penerimaan cukai./ANTARA

Bisnis, JAKARTA — Seluruh pos penerimaan negara pada kuartal pertama tahun ini mencatatkan kinerja yang sangat negatif, ditandai dengan turunnya seluruh sumber pendapatan sepanjang tahun berjalan 2024.

Berdasarkan data Kementerian Keuangan, masing-masing pos penerimaan negara kompak mengalami koreksi sepanjang tahun berjalan 2024 yang ber­akhir 15 Maret. Mulai dari pajak, kepabeanan dan cukai, bahkan penerimaan negara bukan pajak (PNBP). (Lihat infografik).

Celakanya, pada saat bersamaan belanja negara terbilang sangat jorjoran, baik belanja pemerintah pusat, belanja kementerian dan lembaga (K/L), maupun transfer ke daerah (TKD).

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, tak menampik bahwa kinerja Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun ini lebih menantang. Buktinya, total postur APBN hingga 15 Maret 2024 mencatatkan surplus Rp22,8 triliun, jauh lebih rendah dibandingkan dengan tahun lalu yang surplusnya Rp122,9 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rinaldi Azka
Jelajahi peluang bisnis terpercaya dengan berlangganan
Temukan keleluasaan dan keuntungan maksimal dengan pilihan paket berlangganan eksklusif ini
BERLANGGANAN SEKARANG
Tidak Memerlukan Komitmen, Batalkan Kapan Saja
Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.