OPINI : Menggerakkan Urat Nadi Holding Ultramikro

Peluang untuk pertumbuhan kredit usaha mikro rata-rata diperkirakan sebesar 14% per tahun untuk periode lima tahun ke depan.

Rustam Agus

6 Nov 2021 - 07.31
A-
A+
OPINI : Menggerakkan Urat Nadi Holding Ultramikro

IIustrasi Bank BRI/istimewa

Holding ultramikro resmi terbentuk pada bulan September yang lalu, setelah pemerintah melakukan inbreng saham Pegadaian dan PNM ke BRI.

Penyertaan pemerintah di BRI tersebut bernilai Rp 54,7 triliun.

Di samping itu, BRI juga telah melakukan rights issue sebagai tindak lanjut dari aksi korporasi ini, di mana pasar menunjukkan respons luar bisa dengan kelebihan permintaan (oversubscribed) sekitar 1,5 kali.

Artinya, target nilai transaksi sebesar Rp 95,92 triliun tercapai. Dana tunai bersih yang diterima sebagai hasilnya juga tak tanggung-tanggung, yaitu Rp41,2 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rustam Agus
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.