Penuh Kritik & Kesempatan Terakhir KCI Impor Kereta Bekas Jepang

Pemerintah kemungkinan akan mempertimbangkan opsi untuk mengimpor rangkaian kereta dari Jepang, jika industri dalam negeri tidak menyanggupi pengadaan rangkaian kereta tersebut tahun ini. Meski begitu, importasi kereta tersebut bakal diaudit lebih dulu oleh BPKP.

Rayful Mudassir

4 Mar 2023 - 19.14
A-
A+
Penuh Kritik & Kesempatan Terakhir KCI Impor Kereta Bekas Jepang

Rangkaian kereta rel listrik (KRL) yang dikelola oleh anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia/KAI (Persero) berada di dipo kereta, Depok, Jawa Barat, Sabtu (13/8/2022). Bisnis/Himawan L Nugraha

Bisnis, JAKARTA - Pemerintah nampaknya memberi kesempatan terakhir bagi KAI Commuter mengimpor kereta bekas dari Jepang meski mengkritik perencanaan yang dilakukan oleh badan usaha perkeretaapian tersebut.

Rencana impor kereta bekas asal Jepang mengemuka setelah Kementerian Perindustrian tak kunjung memberikan izin impor kepada PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) atau KAI Commuter. 

Izin importasi itu diperlukan untuk mengganti 10 rangkaian kereta yang akan dipensiunkan pada 2023. Penghentian operasi juga bakal berlaku bagi 19 rangkaian lainnya pada 2024.

Strategi impor ini dinilai bertentangan dengan upaya pemerintah mendongkrak pertumbuhan industri dalam negeri melalui Program Peningkatan Pengguna Produk Dalam Negeri (P3DN).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rayful Mudassir
company-logo

Lanjutkan Membaca

Penuh Kritik & Kesempatan Terakhir KCI Impor Kereta Bekas Jepang

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.