Perbankan Menagih Insentif Pembiayaan Ekonomi Hijau

Di tengah OJK yang sedang melakukan pembahasan revisi taksonomi hijau Indonesia (THI), sejumlah permintaan insentif dari perbankan pun tak terelakkan.

Arlina Laras & Emanuel Berkah Caesario

17 Sep 2023 - 12.45
A-
A+
Perbankan Menagih Insentif Pembiayaan Ekonomi Hijau

Ilustrasi ekonomi hijau. Sumber: Canva

Bisnis, JAKARTA — Upaya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi hijau dan berkelanjutan tidak cukup hanya dengan revisi taksonomi hijau, melainkan juga perlu insentif yang menarik, baik bagi perbankan selaku penyalur pembiayaan, maupun debitur selaku pelaku ekonomi hijau.

Senior Vice President Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia (LPPI), Trioksa Siahaan,  mengatakan bahwa pemberian insentif perlu dilakukan agar perbankan lebih aktif terjun ke industri hijau dalam mendukung keberlanjutan.

Menurutnya, insentif bagi perbankan dapat berupa insentif aset tertimbang menurut risiko (ATMR), pajak, maupun subsidi bunga.

“Iya saya rasa perlu ya. Lalu, ATMR sendiri artinya portofolio kredit hijau mendapat keringanan untuk aktiva tertimbang menurut risiko di mana perlakuannya khusus tidak seperti kredit pada umumnya,” ujarnya saat dihubungi Bisnis, Kamis (14/9/2023).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Emanuel Berkah Caesario
company-logo

Lanjutkan Membaca

Perbankan Menagih Insentif Pembiayaan Ekonomi Hijau

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.