PMN Rp17,48 Triliun Dikucurkan, BUMN yang Sakit pun Kebagian

Komisi VI DPR menyetujui tambahan suntikan modal pemerintah ke PT Hutama Karya Rp7,5 triliun, PT Bank Tabungan Negara (BTN) Rp2,48 triliun, dan untuk PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk Rp7,5 triliun.

Saeno

2 Nov 2022 - 15.17
A-
A+
PMN Rp17,48 Triliun  Dikucurkan, BUMN yang Sakit pun Kebagian

Tiga BUMN termasuk Garuda Indonesia yang sedang "sakit" mendapat tambahan suntikan PNM yang disetujui Komisi VI DPR RI./Garuda Indonesia

Bisnis, JAKARTA – Perusahaan pelat merah atau badan usaha milik negara mendapat tambahan suntikan dana dari pemerintah. Seperti dilaporkan situs dpr.go.id, Selasa 1 November 2022, Komisi VI DPR menyetujui tambahan suntikan modal pemerintah ke PT Hutama Karya Rp7,5 triliun, PT Bank Tabungan Negara (BTN) Rp2,48 triliun, dan untuk PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk Rp7,5 triliun.

Tambahan suntikan dana itu berasal dari cadangan investasi tahun 2022 senilai Rp17,48 triliun yang diberikan dengan berbagai tujuan.

Wakil Ketua Komisi VI Aria Bima saat membacakan kesimpulan Rapat Kerja dengan Wakil Menteri BUMN II di Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta, Selasa (1/11/2022) menyebutkan sejumlah perincian.

Tambahan PMN untuk PT Hutama Karya (Persero) terkait dengan penugasan pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Saeno
company-logo

Lanjutkan Membaca

PMN Rp17,48 Triliun Dikucurkan, BUMN yang Sakit pun Kebagian

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.