Problem Fundamental Penanaman Modal

Hingga 21 Maret 2024 Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat hanya ada 223 RDTR yang telah terintegrasi dengan Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko.

Tegar Arief Fadly

27 Mar 2024 - 15.12
A-
A+
Problem Fundamental Penanaman Modal

Menteri Investasi Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menyampaikan paparan saat acara Konferensi Pers Kinerja Investasi Tahun 2023 di Jakarta, Rabu (24/1/2024)./Bisnis-Eusebio Chrysnamurti

Bisnis, JAKARTA - Gerak pemangku kebijakan dalam membenahi aspek perizinan berusaha terbilang sangat lamban. Buktinya, jumlah Rencana Detail Tata Ruang yang masuk ke dalam pintu utama investasi yakni Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko hanya setara dengan 10% dari target.

Mengacu pada data Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) yang diperoleh Bisnis, kebutuhan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) di Tanah Air tercatat mencapai 2.000.

Celakanya, hingga 21 Maret 2024 Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat hanya ada 223 RDTR yang telah terintegrasi dengan Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko.

Data ini merupakan sebuah ironi yang menyesakkan, di satu sisi pemerintah berambisi memacu investasi melalui aneka upaya seperti deregulasi dan insentif fiskal, sementara di lain sisi aspek perizinan masih jauh dari kata sempurna.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Rinaldi Azka
company-logo

Lanjutkan Membaca

Problem Fundamental Penanaman Modal

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.