Tantangan Makin Berat, Momentum Emiten Unggas Mengasah Taji

Emiten sektor unggas menghadapi tantangan berat kenaikan harga komoditas untuk bahan baku pakan ternak tahun ini. Kondisi ini berpotensi menghambat laju pemulihan sektor ini.

Emanuel Berkah Caesario

12 Apr 2022 - 19.43
A-
A+
Tantangan Makin Berat, Momentum Emiten Unggas Mengasah Taji

Widodo Makmur Unggas punya visi menjadi perseroan terbesar di asia tenggara dalam penyediaan produk pangan berbasis protein hewani dengan prinsip, tumbuh dan sukses bersama. /Widodo Makmur Unggas

Bisnis, JAKARTA — Lebaran tanpa larangan mudik dan cuti bersama yang cukup panjang tentu saja menjadi sentimen positif bagi emiten konsumen produk unggas tahun ini. Namun, tantangan peningkatan harga komoditas untuk pakan berpotensi mengganggu laju pemulihan kinerja mereka.

Emiten-emiten di sektor ini menikmati kinerja yang positif sepanjang 2021 lalu. Secara umum, pemulihan aktivitas konsumsi tahun lalu mulai membangkitkan gairah konsumsi masyarakat, terutama untuk produk-produk protein hewani.

Namun, tahun ini sektor ini menghadapi tantangan kenaikan harga komoditas yang menyebabkan harga bahan baku pakan ternak dan bahan penolong lainnya ikut meningkat. Di sisi lain, tidak mudah untuk begitu saja menaikkan harga jual, sebab kondisi ekonomi kini justru mulai kembali tertekan.

PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk. (JPFA) menjadi salah satu perusahaan sektor perunggasan yang mengantisipasi tekanan harga komoditas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Emanuel Berkah Caesario
company-logo

Lanjutkan Membaca

Tantangan Makin Berat, Momentum Emiten Unggas Mengasah Taji

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.