Tenaga Baru Garuda Indonesia (GIAA) Usai Suspensi Saham Dicabut

Saham PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. gagal menguat di hari pertama perdagangannya usai lepas dari 1,5 tahun suspensi. Pemerintah dan manajemen GIAA menyambut positif perkembangan ini, tetapi pelaku pasar tampaknya belum cukup yakin dengan prospek GIAA. Bagaimana prospek saham GIAA 2023 ini?

Emanuel Berkah Caesario

3 Jan 2023 - 16.14
A-
A+
Tenaga Baru Garuda Indonesia (GIAA) Usai Suspensi Saham Dicabut

Garuda Indonesia Bermasker /Garuda Indonesia

Bisnis, JAKARTA — Setelah disuspensi sejak pertengahan 2021 lalu, saham PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. resmi mulai kembali diperdagangkan hari ini, Selasa (3/1/2023). Namun, setelah sempat menguat cukup tinggi, saham emiten berkode GIAA ini berakhir di zona merah.

Dibukanya suspensi saham GIAA menandai babak baru bagi dinamika pergerakan sahamnya, sebab saham GIAA disuspensi di tengah kemelut kinerja keuangan yang lesu dan konflik dengan para kreditur. Kini, persoalan tersebut perlahan terurai dan GIAA berupaya untuk bangkit dari keterpurukannya.

Garuda Indonesia berhasil lolos dari jerat pailit berkat upaya negosiasi alot dengan para kreditur. Namun, hal ini mensyaratkan pemerintah untuk memperkuat kondisi keuangan perusahaan melalui suntikan modal baru.

Hari ini, saham GIAA yang selama ini beku di level Rp204 sempat turun hingga ke level auto rejection bawah (ARB) yakni Rp190, tepat setelah perdagangan dibuka. Namun, saham perseroan justru segera berbalik arah ke level auto rejection atas (ARA) sesaat setelahnya, yakni menjadi Rp224.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Emanuel Berkah Caesario
company-logo

Lanjutkan Membaca

Tenaga Baru Garuda Indonesia (GIAA) Usai Suspensi Saham Dicabut

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.