The Fed Tak Mau Gegabah Meski Optimistis Keluar dari Resesi

Federal Reserve (The Fed) memutuskan menaikkan suku bunga kembali, sebuah langkah hati-hati untuk memastikan bahwa ekonominya tetap soft landing di tengah prospek keluar dari resesi.

Nindya Aldila

27 Jul 2023 - 23.50
A-
A+
The Fed Tak Mau Gegabah Meski Optimistis Keluar dari Resesi

Ketua Federal Reserve AS Jerome Powell menjawab pertanyaan wartawan pada konferensi pers FOMC pada Juni 2023. (Federal Reserve)

Bisnis, JAKARTA - Rakyat Amerika Serikat disuntik optimisme setelah pernyataan Ketua Federal Reserve Jerome Powell bahwa AS sudah keluar dari jeratan resesi. Namun, ketidakpastian masih membayangi setelah kenaikan suku bunga pada Kamis (27/7/2023).

Rapat Federal Open Market Committee (FOMC) memutuskan untuk mengerek kembali suku bunga acuan sebesar 25 basis poin (bps) setelah menerapkan jeda pada bulan lalu. Target suku bunga acuan Fed Fund Rate (FFR) kini menjadi 5,25-5,5 persen.

Powell mengatakan adanya pertanda bahwa tidak lagi melihat adanya potensi resesi di depan. Namun, masih ada beberapa pekerjaan rumah untuk memastikan ekonomi AS bisa soft landing atau tanpa resesi.  

Baca juga: Bersiap Hadapi Kenaikan Suku Bunga The Fed Terakhir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Nindya Aldila
Jelajahi peluang bisnis terpercaya dengan berlangganan
Temukan keleluasaan dan keuntungan maksimal dengan pilihan paket berlangganan eksklusif ini
BERLANGGANAN SEKARANG
Tidak Memerlukan Komitmen, Batalkan Kapan Saja
Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.