Urgensi Hambatan Tarif di Tengah Tren Pemulihan Konsumsi

Ancaman banjir impor pun kembali mengintai industri di dalam negeri. Para pengusaha ketir-ketir ‘masa tenang’ selama 2 tahun terakhir berbalik menjadi tekanan hebat akibat serbuan barang asing, selaras dengan potensi perbaikan permintaan di dalam negeri.

Wike D. Herlinda

28 Mar 2022 - 15.00
A-
A+
Urgensi Hambatan Tarif di Tengah Tren Pemulihan Konsumsi

Proses texturizing di fasilitas produksi PT Trisula Textile Industries Tbk. Dalam tahap ini, benang-benang filament diproses dengan temperatur dan tekanan tertentusehingga menghasilkan efek keriting, ketebalan yang elastis, dan mempunyai crimp yang tinggi./trisulatextile.com

Bisnis, JAKARTA — Dua tahun titik nadir pandemi Covid-19 di Indonesia terbukti cukup berhasil mengerem laju impor sejumlah komoditas bahan baku industri. Namun, kondisi itu diestimasikan berbalik 180 derajat mulai tahun ini, seiring dengan melandainya kurva wabah. 

Ancaman banjir impor pun kembali mengintai industri di dalam negeri. Para pengusaha ketir-ketir ‘masa tenang’ selama 2 tahun terakhir berbalik menjadi tekanan hebat akibat serbuan barang asing, selaras dengan potensi perbaikan permintaan di dalam negeri.

Kekhawatiran pengusaha terhadap serbuan barang impor tersebut tecermin dari banyaknya permintaan perpanjangan instrumen pengamanan perdagangan atau trade remedies (TR), khususnya dalam format bea masuk tindak pengamanan (BMTP) atau safeguard

(BACA JUGA: Nasib Mujur Pertekstilan di Tengah Teror Kenaikan TDL)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Editor: Wike Dita Herlinda
company-logo

Lanjutkan Membaca

Urgensi Hambatan Tarif di Tengah Tren Pemulihan Konsumsi

Dengan paket langganan dibawah ini :

Tidak memerlukan komitmen. Batalkan kapan saja.

Penawaran terbatas. Ini adalah penawaran untuk Langganan Akses Digital Dasar. Metode pembayaran Anda secara otomatis akan ditagih di muka setiap empat minggu. Anda akan dikenai tarif penawaran perkenalan setiap empat minggu untuk periode perkenalan selama satu tahun, dan setelah itu akan dikenakan tarif standar setiap empat minggu hingga Anda membatalkan. Semua langganan diperpanjang secara otomatis. Anda bisa membatalkannya kapan saja. Pembatalan mulai berlaku pada awal siklus penagihan Anda berikutnya. Langganan Akses Digital Dasar tidak termasuk edisi. Pembatasan dan pajak lain mungkin berlaku. Penawaran dan harga dapat berubah tanpa pemberitahuan.

Copyright © Bisnis Indonesia Butuh Bantuan ?FAQ
Kembali ke Atas
BIG MEDIA
Jalan K.H. Mas Mansyur No. 12AKaret Tengsin - Jakarta Pusat 10220
© Copyright 2024, Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang.